E-ARCHIVE SISTEM DATA PASIEN MENGGUNAKAN METODE RAD (STUDI KASUS : PUSKESMAS BATUMARTA VIII)

BRAHMA, YONISTHA WARDHATE (2022) E-ARCHIVE SISTEM DATA PASIEN MENGGUNAKAN METODE RAD (STUDI KASUS : PUSKESMAS BATUMARTA VIII). Diploma thesis, UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img] Text (turnitin)
67463-3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (bab1)
67463-6.pdf

Download (320kB)
[img] Text (daftar pustaka)
67463-10.pdf

Download (279kB)
[img] Text (bab 0)
67463-11.pdf

Download (1MB)
[img] Text (skripsi)
67463-18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text (jurnal)
67463-19.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (lampiran)
67463-20.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (788kB)

Abstract

Puskesmas yang terdapat di Batumarta VIII berdasarkan hasil observasi masih manual dalam proses menunjang kegiatan kantor yang dimana pada proses pendataan masih ada yang manual menggunakan catatan dan ada yang beberapa sudah menggunakan excel, namun tetap saja terkesan tidak efisien karena ketika ingin berbagi data antar perangkat masih perlu copy paste data menggunakan media flashdisk. Sehingga dari masalah tersebutlah penelitian yang berjudul ”E-Archive Sistem Data Pasien Menggunakan Metode RAD (Studi Kasus: Puskesmas Batumarta VIII)”. Metode RAD meruapakan kepanjangan dari Rapid application development adalah suatu metode atau suatu cara yang digunakan untuk mengembangkan sebuah sistem informasi yang nantinya akan berbasis web dan menggunakan action research untuk metode penelitiannya. Diharapkan nantinya hasil dari pengembangan sistem ini dapat mengefisienkan serta membantu admin dalam mengelola data pada Puskesmas Batumarta VIII setiap waktu dan dengan adanya sistem yang telah terkomputerisasi tersebut dapat memanfaatkan teknologi sebagai sarana untuk mempermudah pendataan pasien Puskesmas Batumarta VIII. Kata Kunci : E-Archive, Sistem Data Pasien, RAD (Rapid Application Development), Metode Action Research

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Mr Surya
Date Deposited: 21 Jun 2023 07:26
Last Modified: 21 Jun 2023 07:26
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/7242

Actions (login required)

View Item View Item