IMPLEMENTASI FRAMEWORK LARAVEL PADA SISTEM INFORMASI PENILAIAN SISWA DI SMPN 1 TANJUNG RAJA

ASTAMA, JODI (2023) IMPLEMENTASI FRAMEWORK LARAVEL PADA SISTEM INFORMASI PENILAIAN SISWA DI SMPN 1 TANJUNG RAJA. Other thesis, UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img] Text (BAB 0)
BAB 0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (532kB)
[img] Text (DAPUS)
DAPUS.pdf

Download (440kB)
[img] Text (IMPLEMENTASI FRAMEWORK LARAVEL PADA SISTEM INFORMASI PENILAIAN SISWA DI SMPN 1 TANJUNG RAJA)
LAPORAN HASIL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ARTIKEL)
ARTIKEL.pdf

Download (1MB)

Abstract

Sistem informasi penilaian siswa merupakan suatu hal yang sangat penting dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Namun, pengembangan sistem informasi yang baik dan handal memerlukan waktu dan sumber daya yang cukup. Dalam hal ini, penggunaan framework dapat membantu mempercepat proses pembangunan sistem informasi. Laravel merupakan salah satu framework PHP yang populer dan banyak digunakan untuk pengembangan web. Oleh karena itu, implementasi framework Laravel pada sistem informasi penilaian siswa dapat meningkatkan kualitas dan efisiensi pengembangan system informasi. Dengan implementasi framework Laravel pada system informasi penilaian siswa, diharapkan sistem informasi dapat dikembangkan dengan lebih cepat dan mudah. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah website sistem informasi penilaian siswa yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas pendidikan, dimana proses penilaian siswa dapat dilakukan dengan lebih efisien dan efektif.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Framework Laravel, Sistem Informasi, Penilaian Siswa
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 04 Nov 2024 08:17
Last Modified: 04 Nov 2024 08:17
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8154

Actions (login required)

View Item View Item