IMPLEMENTASI SERVICE EC2 & S3 AWS PADA NICHE BLOG

Harimurti, Yudha (2023) IMPLEMENTASI SERVICE EC2 & S3 AWS PADA NICHE BLOG. Other thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (BAB 0)
BAB 0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (456kB)
[img] Text (DAPUS)
DAPUS.pdf

Download (447kB)
[img] Text (IMPLEMENTASI SERVICE EC2 & S3 AWS PADA NICHE BLOG)
LAPORAN HASIL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (514kB)
[img] Text (ARTIKEL)
ARTIKEL.pdf

Download (1MB)

Abstract

Saat ini, komputasi awan (Cloud Computing) memainkan peran penting dalam perkembangan teknologi. karena masalah penyimpanan data selalu menjadi masalah. Cloud computing adalah model client-server di mana sumber daya seperti server, penyimpanan, jaringan, dan software dianggap sebagai layanan yang dapat diakses oleh pengguna kapan saja dan di mana saja. Organisasi atau perusahaan dapat menggunakan layanan teknologi infomasi ini untuk menjalankan bisnisnya dengan cara yang lebih mudah bagi pengguna. Saat ini, ada banyak platform cloud computing yang tersedia, dan Amazon Web Services (AWS) adalah salah satu penyedia layanan cloud terbesar di dunia dengan run rate tertinggi yang hampir mencapai USD 10 miliar.(Alanda & Satria, 2021). Elastic Compute Cloud (EC2) dan Simple Storage Service (S3) adalah dua teknologi cloud computing yang disediakan oleh Amazon Web Service (AWS). Menghosting situs NICHE BLOG adalah salah satu cara Elastic Compute Cloud (EC2) dan Simple Storage Service (S3) digunakan bersama�sama. Berbagai layanan cloud computing ini memungkinkan menyimpan, mengelola, dan menampilkan konten dengan cara yang efektif dan efisien. Penutup penelitian ini adalah sebuah blog post yang berjalan di Elastic Compute Cloud (EC2) Amazon Web Services. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran Elastic Compute Cloud (EC2) dan layanan Simple Storage Service (S3) dalam blog post dengan menggunakan metode Software Development Life Cycle (SDLC).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Cloud Computing, Amazon Web Service, EC2, S3,Blog
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 08 Nov 2024 08:19
Last Modified: 08 Nov 2024 08:19
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8231

Actions (login required)

View Item View Item