SISTEM INFORMASI PERMOHONAN PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI BERBASIS WEBSITE (SI-MOHONBANGET) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN MUSI BANYUASIN

ARRAFI, MUHAMMAD ADJI (2024) SISTEM INFORMASI PERMOHONAN PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI BERBASIS WEBSITE (SI-MOHONBANGET) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN MUSI BANYUASIN. Other thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (BAB 0)
BAB 0.pdf

Download (6MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (368kB)
[img] Text (DAPUS)
DAPUS.pdf

Download (262kB)
[img] Text (SISTEM INFORMASI PERMOHONAN PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI BERBASIS WEBSITE (SI-MOHONBANGET) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN MUSI BANYUASIN)
LAPORAN HASIL_11zon (5).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ARTIKEL)
ARTIKEL.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pelayanan publik merupakan salah satu kewajiban yang harus dilaksanakan oleh pemerintah daerah dalam memenuhi hak-hak warganya, dalam penerapannya Pemerintah Daerah memanfaatkan kemajuan teknologi untuk menghemat biaya dan konsumsi sumber daya, salah satunya dengan membuat sistem informasi Permohonan Pembangunan dan Pengembangan Aplikasi (SI�MOHONBANGET) secara online. Layanan digital nasional yang terpadu ini dapat meningkatkan kualitas layanan administrasi pemerintahan dan layanan publik yang lebih sistematis, sederhana, dan terintegrasi. Saat ini, pembangunan teknologi informasi dan komunikasi pada Perangkat Daerah di Dinas Komunikasi dan Informatika, khususnya di bidang Aplikasi dan Informatika, masih dilakukan secara manual dengan datang langsung ke Dinas Komunikasi dan Informatika. Hal ini memerlukan banyak waktu dan menyebabkan rentannya kesalahan serta kerusakan pada data, selain itu juga meminimalisir terjadinya redundansi data. Oleh karena itu, perlu dibuat sebuah aplikasi Perangkat Daerah untuk melakukan permohonan pembangunan dan pengembangan aplikasi secara online dengan kapasitas penyimpanan yang besar, sehingga pengecekan data dapat dilakukan secara berkala. Metode penelitian yang digunakan adalah Web Engineering. Hasil dari penelitian ini adalah tersedianya sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk mengajukan permohonan pembangunan dan pengembangan aplikasi berbasis website di lingkungan Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Berbasis Website, Diskominfo
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 15 Nov 2024 03:26
Last Modified: 15 Nov 2024 03:26
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8349

Actions (login required)

View Item View Item