KOLEKSI DATA UMKM PELATIHAN/KURSUS DI KOTA PALEMBANG PADA APLIKASI SI GOKIL

SILVIA, PUTRI ANITA (2024) KOLEKSI DATA UMKM PELATIHAN/KURSUS DI KOTA PALEMBANG PADA APLIKASI SI GOKIL. Other thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (BAB 0)
BAB 0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (315kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DP.pdf

Download (455kB)
[img] Text (LAPORAN HASIL)
LH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
L.pdf

Download (364kB)

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memiliki peranan yang sangat vital dalam perekonomian Indonesia. Kontribusi UMKM terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) mencapai lebih dari 60% dan mampu menyerap lebih dari 97% tenaga kerja nasional. Meskipun memiliki peranan yang signifikan, UMKM di Indonesia masih menghadapi berbagai tantangan, seperti keterbatasan akses permodalan, kurangnya literasi digital, dan rendahnya daya saing produk. Studi ini bertujuan untuk menganalisis kondisi terkini UMKM di Indonesia secara umum dan UMKM di Palembang secara khusus, serta mengidentifikasi kebutuhan data yang diperlukan untuk mendukung pengembangan sektor ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa UMKM di Palembang memiliki potensi besar, terutama dalam sektor pelatihan/kursus namun masih terkendala dalam aspek pemasaran digital dan akses ke teknologi. Selain itu, penelitian ini juga menyusun output berupa koleksi data yang mencakup profil UMKM, jenis usaha, skala usaha, serta tantangan dan peluang yang dihadapi.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: UMKM di Indonesia,umkm di Palembang , dan output koleksi data.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 24 Feb 2025 02:44
Last Modified: 24 Feb 2025 02:44
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8862

Actions (login required)

View Item View Item