ANALISIS JANGKAUAN JARINGAN WIRELESS DI DISPERKIM PROV. SUMSEL BERDASARKAN CAKUPAN AREA WIFI

Akbar, Imam Al (2024) ANALISIS JANGKAUAN JARINGAN WIRELESS DI DISPERKIM PROV. SUMSEL BERDASARKAN CAKUPAN AREA WIFI. Other thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (BAB 0)
BAB 0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (617kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DP.pdf

Download (502kB)
[img] Text (LAPORAN HASIL)
LH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
L.pdf

Download (554kB)

Abstract

Teknologi WI-FI yang banyak digunakan secara umum menggunakan standarisasi wireless IEEE 802. 11a/b/g yang bekerja pada frekuesni 2.4 Ghz. Perangkat ini banyak dijumpai hampir di seluruh tempat , seperti kantor-kantor pemerintah, perusahaan swasta, tempat-tempat hiburan, dan tempat pendidikan. Saat ini kebutuhan WI-FI (wireless fidelity) sangat diperlukan, karena sekarang ini banyak perangkat gadget yang telah dilengkapi dengan WI-FI sehingga dengan WI-FI tersebut semua orang dapat mengakses internet dimanapun. Berdasarkan surpey lapangan yang dilakukan pada jaringan Wlan di kantor dinas perumahan dan kawasan permukiman Prov Sumsel, dari semua unit komputer pada kantor dinas perumahan dan kawasan permukiman Prov Sumsel tersebut terkoneksi ke internet melalui jaringan wireless, penempatan WI-FI (wireless fidelity) yang tidak tepat penempatannya membuat jaringan wireless tidak optimal dalam penggunaanya. Peneliti bertujuan untuk mengetahui jangkauan sinyal WI-FI yang ada pada kantor dinas perumahan dan kawasan permukiman Prov Sumsel agar dalam mengakses jaringan wireless menjadi lebih baik dari sebelumnya. Sedangkan metode yang akan digunakan yaitu action research yang memiliki 4 tahapan yaitu diagnosa, action planning, action tacking, evaluating.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Jangkauan Jaringan , InSSIder , Cakupan Area WIFI
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 26 Feb 2025 02:01
Last Modified: 26 Feb 2025 02:01
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8896

Actions (login required)

View Item View Item