HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS BELAJAR DENGAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI PESERTA DIDIK KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 UJUNG TANJUNG KECAMATAN TULUNG SELAPAN

DESI RATNA, SARI and Andina, Muchti (2019) HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS BELAJAR DENGAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI PESERTA DIDIK KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 UJUNG TANJUNG KECAMATAN TULUNG SELAPAN. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
Desi Ratnasari (bab 0).pdf

Download (709kB)
[img] Text
Desi Ratnasari (bab 1).pdf

Download (139kB)
[img] Text
Desi Ratnasari (daf. pus).pdf

Download (118kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan aktivitas belajar dengan kemampuan menulis puisi siswa kelas VIII di SMP Negeri 4 Ujung Tanjung. Sampel yang dijadikan penelitian adalah siswa kelas VIII sebanyak 30 orang yang diambil secara random sampling. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan korelasi. Teknik pengumpulan data menggunakan: 1) observasi, 2) wawancara, dan 3) tes. Teknik analisis menggunakan rumus Product Moment. Hasil penelitian aktivitas belajar siswa diperoleh nilai secara keseluruhan sebesar 1915. Nilai tertinggi yang dicapai siswa sebesar 80, nilai sedang sebesar 65, dan nilai terendah sebesar 55. Kemampuan menulis puisi siswa bervariasi dengan nilai secara keseluruhan diperoleh sebesar 2165. Nilai tertinggi kemampuan menulis puisi siswa sebesar 90, nilai sedang diperoleh sebesar 75, dan yang terendah sebesar 65. Hubungan analisis antar variabel diperoleh nilai rxy = 0,807. Berpedoman kepada tabel kritik r product moment, diperoleh keterangan bahwa untuk N = 30, pada taraf signifikansi 5% adalah 0,361 dan pada taraf signifikansi 1% adalah 0,463. Maka hasil rxy = 0,857 > 0,361 untuk taraf signifikansi 5%, dan rxy = 0,857 > 0,463 untuk taraf signifikansi 1%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: aktivitas belajar, menulis puisi, peserta didik
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Depositing User: Users 4 not found.
Date Deposited: 08 Nov 2019 01:18
Last Modified: 08 Nov 2019 01:18
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/117

Actions (login required)

View Item View Item