IMPLEMENTASI DATA MENGUKUR KELEMBABAN TANAH BERBASIS IOT MENGGUNAKAN ARDUINO DI PT.PUPUK SRIWIDJAJA

MUTIARA, SUSANTI (2021) IMPLEMENTASI DATA MENGUKUR KELEMBABAN TANAH BERBASIS IOT MENGGUNAKAN ARDUINO DI PT.PUPUK SRIWIDJAJA. IMPLEMENTASI DATA MENGUKUR KELEMBABAN TANAH BERBASIS IOT MENGGUNAKAN ARDUINO DI PT.PUPUK SRIWIDJAJA.

[img] Text
laporan kkp mutiara susanti 171420096.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://www.binadarma.ac.id/

Abstract

1.1 Latar Belakang Dengan dilaksanakan kuliah kerja praktik (KKP) mahasiswa dituntut dapat mengerti dan memahami kerja di lapangan. Seluruh mahasiswa tidak hanya dituntut untuk memiliki ilmu pengetahuan teknologi dan informasi semata, namun yang lebih penting adalah mahasiswa memiliki keterampilan dan kemampuan untuk menerapkan ilmu yang dimilikinya. Kuliah kerja praktik (KKP) sebagai langkah praktis dalam mempersiapkan mahasiswa untuk dapat tangkas, ahli, bertanggung jawab dan trampil dalam dunia kerja. Dan diharapkan pada mahasiswa dapat gambaran tentang dunia kerja yang sebenarnya, sehingga tidak ada kesan kaku pada saat terjun kedunia kerja yang sesungguhnya. PT.Pupuk Sriwidjaja Palembang merupakan salah satu perusahaan BUMN sebagai pelopor produsen pupuk urea di Indonesia. PT.Pupuk Sriwidjaja menjual pupuk ke sektor-sektor pertanian. Dalam sektor pertanian sangat amat penting untuk memperhatikan tingkat kelembaban tanah ini mempengaruhi tingkat kesuburan suatu tanaman. Tanah sebagai faktor utama dalam pertanian harus dipertimbangkan sebaik mungkin agar dapat memberikan hasil seperti yang diharapkan, salah satunya dengan memanfaatkan teknologi komputer dan internet untuk memonitor kelembaban tanah. Kelembaban tanah adalah salah satu inovasi 2 teknologi informasi dan komunikasi di bidang pertanian adalah internet of things (IoT). Dengan menggunakan internet of things (IoT), hal ini bisa dilakukan untuk memantau kelembaban tanah yang menjadi media tanam. Mengetahui nilai kelembaban tanah akan sangat berguna untuk dapat menentukan langkah atau penanganan tanah. Dari penjelasan di atas, maka PT.Pupuk Sriwidjaja dipandang sebagai tempat kuliah kerja pratik yang relevan bagi mahasiswa fakultas ilmu computer, Jurusan Teknik Informatika yang ingin membekali diri dan memahami kelembaban tanah

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: KKP, UNIVERSITAS BINA DARMA, TEKNIK INFORMATIKA
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > Q Science (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Users 3 not found.
Date Deposited: 02 Aug 2021 02:41
Last Modified: 02 Aug 2021 02:41
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/1564

Actions (login required)

View Item View Item