ULPA PERMATA, SARI and Megawaty, Megawaty (2020) PENERAPAN USABILITY TESTING UNTUK PENGUKURAN KUALITAS SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING (ERP)(Studi Kasus: PT. Titis Sempurnah Prabumulih). Diploma thesis, Universitas Bina Darma.
Text
BAB 0.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (721kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (400kB) |
Abstract
PT.Titis Sempurna adalah perusahaan yang bergerak dibidang minyak dan gas, yang telah menerapkan sistem ERP (Enterprise Resources Planning). berbasis website yang artinya sistem dapat digunakan dimana saya dan kapan saja akan tetapi sistem ERP berbasis website memiliki kelemahan salasatunya memungkinan sistem dapat di retas oleh hacker karna setiap orang dapat mengetahui alamat dari sistem ERP yang ada di PT.Titis Sempurna.hal ini tentu dapat menimbulkan kekhawatiran dari pengguna sistem ERP yang meliputi bagian dari accounting, purchase, warehouse, dan human resource development (HRD), karna sistem tidak bisa dijamin keamanannya. selain itu sistem ERP juga terlalu kompleks dan sulit untuk dipahami user seperti pada bagian purchase user sering mengalami kendala salasatunya ialah pada saat user ingin mengimputkan data PO. Hal ini terjadi karna penggunaan, pengimplementasian dan pengintegrasian dari sistem ERP sulit untuk di terapkan disebuah prusahaan maka dari itu perlu dilakukannya penerpan usability testing untuk mengukur kualitas sistem ERP hal ini dilakukan agar diketahui tingkat usability atau kebergunaan dari sistem tersebut dan diharapkan nantinya hasil dari penelitian ini dapat memberikan kebergunaan atau usability sistem yang meliputi Learnability, Efficiency, Memorability, Errors, dan Satisfaction sistem ERP untuk kedepannya
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | PT.Titis Sempurna, ERP, Usability |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Mrs Octaviana T |
Date Deposited: | 05 Aug 2021 02:21 |
Last Modified: | 05 Aug 2021 02:21 |
URI: | http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/2096 |
Actions (login required)
View Item |