EFEKTIVITAS PENYIMPANAN ARSIP PADA SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN PELAPORAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENTAAN RUNG KOTA PALEMBANG

RENDI ERWAN, TONO and Vivi, Sahfitri (2019) EFEKTIVITAS PENYIMPANAN ARSIP PADA SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN PELAPORAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENTAAN RUNG KOTA PALEMBANG. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
1.pdf

Download (786kB)
[img] Text
2.pdf

Download (161kB)
[img] Text
3.pdf

Download (30kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis sejauhmana Efektivitas penyimpanan arsip pada Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Palembang. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah riset kepustakaan, pengamatan dan wawancara. Dalam menganalisis data pebulis mengunakan metode penelitian deskriptifkualitatif. Penelitian ini didasarkan pada asumsi bahwa sistem penyimpanan arsip pada Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Palembang belum sepenuhnya melaksanakan prosedur kearsipan dan kurangnya sarana untuk penyimpanannya. Hal ini dapat dilihat dari banyaknya arsip yang bertumpuk dilantai yang tidak teratur serta sulit untuk menemukan kembali arsip yang dibutuhkan dan menghambat proses kerja. Tidak ada upayayang dilakukan untuk meminimalisir kendala tersebut. Mengingat fungsi arsip yang cukup penting maka sebaiknya instansi mengusahakan agar penyimpanan arsip dapat dilakukan dengan baik dan mengikuti prosedur. Karena hal tersebut dapat mempermudah dalam pencarian arsip tersebut. Hasil dari penelitian ini penulis menyimpulkan sitem penyimpanan arsip pada Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Palembang efektif dan efisien.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mrs Octaviana T
Date Deposited: 13 Nov 2019 02:29
Last Modified: 13 Nov 2019 02:29
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/287

Actions (login required)

View Item View Item