PERANCANGAN ULANG POSTUR KERJA BAGIAN PENGELASAN MENGGGUNAKAN METODE RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT (Studi Kasus: UKM Tunas Karya Utama)

THOMAS EDDYSON, SIMORANGKIR and Kumroni, Makmuri (2019) PERANCANGAN ULANG POSTUR KERJA BAGIAN PENGELASAN MENGGGUNAKAN METODE RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT (Studi Kasus: UKM Tunas Karya Utama). Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
Thomas Abstrak.pdf

Download (89kB)
[img] Text
Thomas Bab 0.pdf

Download (731kB)
[img] Text
Thomas Bab 1.pdf

Download (195kB)
[img] Text
Thomas Daftar Pustaka.pdf

Download (86kB)

Abstract

UKM adalah suatu instansi yang mengelolah kekayaan alam sebelum di gunakan atau di konsumsi oleh konsumen. UKM Tunas Karya Utama adalah industri yang bergerak dalam bidang pengelasan yang berlokasi di sumatera selatan. Dalam UKM peran manusia atau pekerja sangatlah penting untuk menunjang berjalannya usaha. Rapid Entire Body Assessment adalah sebuah metode yang dikembangkan dalam bidang ergonomi dan dapat digunakan secara cepat untuk menilai sikap kerja atau postur leher, punggung, lengan pergelangan tangan dan kaki seorang operator. Peneliti menemukan tingkat keluhan Musculoskeletal Disorders yang terjadi pada pekerja bagian pengelasan melalui kuisioner Nordic Body Map. Pada kasus ini peneliti melakukan penelitian dengan menggunakan metode 10 denyut nadi untuk meneliti keluhan pada pekerja. Selanjutnya metode yang digunakan untuk merancang postur kerja menggunakan metode Rapid Entire Body Assessment.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
T Technology > T Technology (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 13 Nov 2019 02:30
Last Modified: 13 Nov 2019 02:30
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/289

Actions (login required)

View Item View Item