APLIKASI INVENTARIS BARANG PADA DINAS PARIWISATA MENGGUNAKAN VB.NET

ARY, HANDOKO and Zanial, Mazalisa (2019) APLIKASI INVENTARIS BARANG PADA DINAS PARIWISATA MENGGUNAKAN VB.NET. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
Ary Bab 0.pdf

Download (576kB)
[img] Text
Ary Bab 1.pdf

Download (161kB)
[img] Text
Ary Daftar Pustaka.pdf

Download (167kB)

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan pada saat ini mempunyai peranan yang sangat penting, salah satunya merupakan di bidang komputer. Dalam sistem inventaris barang sekarang ini diketahui harus menyesuaikan dengan kemajuan teknologi informasi. agar mencapai hasil kinerja yang lebih baik diperlukan sistem penyimpanan yang baik dan efisien. Dalam sistem inventaris barang diketahui untuk mendata barang dan mesin sudah masuk era digitalisasi yang dimana semua diproses oleh sistem komputer agar mempermudah pihak kantor dalam mengelola perusahaan. Dinas Pariwisata kota palembang di bentuk pada tahun 1991, dengan nama badan pariwisata kota palembang. Dinas pariwisata mengelola data perencanaan rencana kerja dalam pemasaran pariwisata, kepengurusan kebijakan teknis pemasaran pariwisata, analisa pasar kepariwisataan, pengelolaan dokumentasi dan pengembangan p romosi pariwisata. Diketahui Kantor Dinas Pariwisata Kota membuat pendataan inventaaris barang menggunakan program dari microsoft office yaitu menggunakan microsoft excel. Dalam pengelolaannya diketahui pembuatan data inventaris masih menggunakan metode manual, dimana data tersebut memakan waktu dan tidak efisien. Maka dari masalah tersebut peneliti ingin memberi solusi pembuatan aplikasi komputer dan peneliti tertarik membuat rancangan berbasis desktop atau bahasa VB.Net di Program Microsoft Visual Studio 2008 dengan Mysql sebagai databasenya. Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan diatas, maka peneliti ingin mengangkat judul yaitu “Aplikasi Inventaris Barang Pada Dinas Pariwisata Menggunakan VB.Net”.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 14 Nov 2019 07:20
Last Modified: 14 Nov 2019 07:20
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/320

Actions (login required)

View Item View Item