SISTEM ANTRIAN DALAM PENYAMPAIAN INFORMASI DI KANTOR SAMSAT KABUPATEN OGAN ILIR

RIKI, APRIAN and Aan Restu, Mukti (2019) SISTEM ANTRIAN DALAM PENYAMPAIAN INFORMASI DI KANTOR SAMSAT KABUPATEN OGAN ILIR. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
BAB 0.pdf

Download (490kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (181kB)
[img] Text
DP.pdf

Download (140kB)

Abstract

Antrian merupakan salah satu hal yang sering kali dikeluhkan oleh masyarakat khususnya di kantor SAMSAT Desa Tambaj Ogan Ilir. Banyak wajib pajak kendaraan yang datang dan ada beberapa tahapan yang harus dilaksanakan untuk menyelesaikan, hal tersebut mengakibatkan antrian yang cukup panjang dan lama dapat mengakibatkan wajib pajak meninggalkan tempat karena dianggap tidak efektif dan efisien. SAMSAT Desa Tambak Ogan Ilir memiliki masalah dalam lama mengambil nomor antrian, kertas nomor antrian sering hilang dan rusak, informasi prosedur pembayaran pajak sulit didapatkan oleh masyarakat, dan pelayanan sistem antrian bayar pajak belum bisa memuaskan masyarakat. Penelitian ini dilakukan untuk mengembangkan suatu sistem informasi yang terintegrasi untuk layanan antrian SAMSAT berbasis website. Pengembangan sistem menggunakan metode prototype. Hasil dari penelitian adalah memberikan sebuah sistem yang dapat mengambil nomor antrian kepada masyarakat dengan menggunakan aplikasi android, memudahkan masyarkat dalam melihat nomor antrian, dan memberikan sebuah layanan sistem antrian kepada masyarakat untuk memudahkan proses pembayaran pajak kendaraan di SAMSAT Desa Tanjung Tambak Ogan Ilir.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Layanan Informasi Antrian SAMSAT, prototype
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Depositing User: Mrs Octaviana T
Date Deposited: 17 Jan 2020 03:53
Last Modified: 17 Jan 2020 03:53
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/766

Actions (login required)

View Item View Item