ANALISIS KOMPARATIF KINERJA KARYAWAN SEBELUM DAN SESUDAH DI BERIKAN KOMPENSASI

UPEK, AMBOK (2023) ANALISIS KOMPARATIF KINERJA KARYAWAN SEBELUM DAN SESUDAH DI BERIKAN KOMPENSASI. Other thesis, UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img] Text
BAB 0.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (736kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (458kB)
[img] Text
LAPORAN HASIL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text
ARTIKEL.pdf

Download (647kB)

Abstract

Analisis Komparatif Antara Karyawan Yang Telah Mendapatkan Kompensasi Dan Yang Belum Mendapatkan Kompensasi. Selain pemberian upah UMR J&T Express juga menerapkan pemberian kompensasi bagi para karyawan dengan sistem pengiriman dan penerimaan paket yang berhasil sampai dan di antar, dengan kata lain perusahaan memberi balas jasa secara langsung terhadap prestasi kerja karyawannya yang tentunya bonus tersebut di luar dari pada gaji pokok yang di terima dengan maksud agar para karyawan lebih loyal terhadap perusahaan sehingga memberikan reputasi yang baik terhadap nama besar perusahaan di mata pelanggan. Namun pada kasus ini apakah sudut pandang terhadap devinisi tersebut sesuai dan sejalan dengan harapan perusahaan. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif adapun Teknik yang di gunakan dalam penelitian ini adalah Teknik purposive sampling. Hasil yang di tunjukkan oleh karyawan setelah kompensasi yakni memiliki respon yang positif bagi perusahaan, baik dari segi ikatan Kerjasama, kepuasan kerja, pengadaan efektivitas, motivasi maupun kedisiplinan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kompensasi, komparatif, karyawan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Miss Dewi Kartikasari
Date Deposited: 26 Aug 2024 08:47
Last Modified: 26 Aug 2024 08:47
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/7803

Actions (login required)

View Item View Item