PENGARUH CELEBRITY ENDORSER DAN BRAND IMAGE PADA PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE SAMSUNG (STUDI KASUS PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BINA DARMA PALEMBANG)

FEVI PERA, SETIOWATI and Heriyanto, Heriyanto and Dina, Mellita (2017) PENGARUH CELEBRITY ENDORSER DAN BRAND IMAGE PADA PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE SAMSUNG (STUDI KASUS PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BINA DARMA PALEMBANG). Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
BAB 0.pdf

Download (995kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (150kB)
[img] Text
DAF. PUSTAKA.pdf

Download (141kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Celebrity Endorser dan Brand Image terhadap keputusan pembelian pada Smartphone Samsung, dan penelitian ini juga bertujuan untuk menganalisis faktor yang paling dominan pengaruhnya terhadap keputusan pembelian pada Smartphone Samsung terhadap mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Universitas Bina Darma Palembang.Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsumen yang menggunakan Smartphone Samsung, khususnya mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Universitas Bina Darma Palembang. Sampel pada penelitian ini sebanyak 90 responden dan teknik yang digunakan adalah metode slovin dengan pendekatan Sampling Purposive ( pengambilan sampel berdasarkan syarat tertentu).Dari hasil analisis indikator – indikator pada penelitian ini bersifat valid dan variabelnya valid. Faktor yang paling dominan berpengaruh terhadap keputusan pembelian adalah variabel Brand Image (dengan koefisien regresi 0,605), kemudian diikuti variabel Celebrity Endorser (koefisien regresi sebesar -0,235). Variabel – variabel dependen pada penelitian ini sudah cukup baik dalam menjelaskan variabel independennya (keputusan pembelian). Saran penulis adalah agar konsumen Smartphone Samsung melihat dengan kualitas pada produk yang dinilai baik oleh konsumen dan memperbaiki yang dinilai oleh konsumen masih kurang baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Celebrity Endorser, Brand Image, Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Users 4 not found.
Date Deposited: 11 Feb 2020 04:37
Last Modified: 11 Feb 2020 04:37
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/882

Actions (login required)

View Item View Item