SARI, YULIA PERMATA (2024) ANALISIS TINGKAT KEPUASAAN PENGGUNA APLIKASI SHOPPE DAN FACEBOOK MENGGUNAKAN METODE E SERQUAL YANG DIMODIFIKASI PADA MASYARAKAT KOTA PRABUMULIH. Other thesis, Universitas Bina Darma.
![]() |
Text (BAB 0)
BAB 0.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text (BAB 1)
BAB 1_11zon (6).pdf Download (481kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DP.pdf Download (522kB) |
![]() |
Text (LAPORAN HASIL)
LH_11zon (42).pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
![]() |
Text (LAMPIRAN)
L.pdf Download (961kB) |
Abstract
Kepuasaan dalam pengguna aplikasi shoppe dan facebook merupakan kebutuhan yang diinginkan oleh Masyarakat terutama di Kota Prabumulih sekitar untuk mendapatkan produk yang mereka inginkan atau bisa juga disebut dengan loyalitas atas kepuasaan mereka. Berdasarkan hasil survey penelitian ini bisa dilihat dan dibandingkan berapa persen orang yang puas dengan pengguna shoppe dan pengguna facebook dari Tingkat brand , kualitas, harga dan lainnya. Metode e-serqual yang digunakan dalam penelitian ini untuk mengukur Tingkat kepuasaan dan loyalitas pada shoppe dan facebook dengan menggunakan kuesioner yang disebarkan. Dari hasil penelitian ini terdapat bahwa shoppe lebih unggul dengan nilai 79.24% dari tingkat kepuasaan dan 78.68% tingkat loyalitu sedangkan facebook hanya mendapatkan nilai sebesar 75.82% tingkat kepuasaan dan 75.88% dari tingkat loyality, dimana dalam perhitungan skala likert dengan metode e-serqual yang dibantu SPSS sehingga terdapat nilai yang hampir semua pengguna aplikasi itu lebih memilih shoppe dari pada Facebook dari tingkat Kepuasaan site organization. Realibility, User Friendliness, Personal Need sedangkan dari tingkat Loyality shoppe memiliki nilai yang positif dengan Responsivenees, User Friendliness, Eficiency.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Shoppe, Facebook, E-Serqual, SPSS 26. |
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Miss Marina Ina |
Date Deposited: | 04 Mar 2025 02:52 |
Last Modified: | 04 Mar 2025 02:52 |
URI: | http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8979 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |