MAULIDYA, YURIKA NARULITA (2024) DETERMINAN FINANCIAL DISTRESS DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BEI. Other thesis, Universitas Bina Darma.
![]() |
Text (BAB 0)
BAB 0.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf Download (969kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DP.pdf Download (698kB) |
![]() |
Text (LAPORAN HASIL)
LH_11zon (44).pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
![]() |
Text (LAMPIRAN)
L.pdf Download (903kB) |
Abstract
Financial distress merupakan tahap penurunan situasi pendanaan yang terjadi sebelum perusahaan dinyatakan mengalami kebangkrutan maupun likuiditas. Kesulitan keuangan dipicu karena mengalami kerugian dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir dan tidak mampu melunasi beban kewajiban miliknya ketika jatuh tempo hingga akhirnya mengalami financial distress. Penelitian ini dilakukan karena dilatarbelakangi maraknya kasus kesulitan keuangan yang masih sulit terungkap yang tentunya sangat berdampak pada intenal maupun external perusahaan. Pada penelitian ini peneliti mencoba meneliti tentang faktor-faktor yang berpengaruh terhadap financial distress yang dimoderasi oleh profitabilitas. Penelitian dilakukan pada perusahaan-perusahaan asuransi yang ada di Indonesia dengan melakukan analisis dengan program e-views sehingga bisa diketahui pengaruh masing-masing variabel terhadap financial distress. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor likuiditas dan leerae berpengaruh tehadap finansial distress, dan faktor sales growth tidak berpengaruh terhadap finansial distress. Selanjutnya untuk profitabilitas mampu memperkuat pengaruh likuiditas dan leerage tehadap finansial distress dan profitabilitas memperlemah pengaruh sales growth tehadaap finansial distress.. Sebagai rekomendasi perusahaan diharapkan lebih memperhatikan laporan keuangannya terutama yang menyebabkan financial distress.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | financial distress, laporan keuangan, likuiditas, leerage, sales growth |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Miss Marina Ina |
Date Deposited: | 05 Mar 2025 07:49 |
Last Modified: | 05 Mar 2025 07:49 |
URI: | http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/9003 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |