PERENCANAAN ULANG SALURAN DRAINASE DI JALAN KEMANG MANIS, KECAMATAN ILIR BARAT II, PALEMBANG

MUHAMMAD RIDHO, FIRDAUS and Ishak, Yunus (2020) PERENCANAAN ULANG SALURAN DRAINASE DI JALAN KEMANG MANIS, KECAMATAN ILIR BARAT II, PALEMBANG. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
BAB 0.pdf

Download (865kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (160kB)
[img] Text
DAF. PUSTAKA.pdf

Download (98kB)

Abstract

Pembangunan perumahan di perkotaan yang cukup cepat telah mengurangi daerah resapan air hujan yang menyebabkan genangan air dan banjir. Salah satu kawasan di kota Palembang yang sering terjadi genangan air adalah di jalan kemang manis kecamatan ilir barat II. Penelitian ini bertujuan menganalisis dan merencanakan ulang saluran drainase, sehingga menanggulangi terjadinya banjir dan genangan air. Metode yang digunakan untuk membuat system jaringan drainase dengan permodelan EPA SWMM 5.1. dimana parameter system jaringan drainase dimasukan ke dalam model yang terdiri dari subcatchment, nodes, junction, conduit dan outfall nodes. Seluruh parameter nilai didapat dari pengukuran lapangan dan pengolahan curah hujan rencana. Hasil running simulation SWMM 5.1 rencana periode 5 tahun sebesar 147,121 mm/jam menunjukan saluran drainase yang ada mengalami luapan banjir.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kapasitas saluran,banjir, SWMM
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: Users 4 not found.
Date Deposited: 17 Jul 2020 02:54
Last Modified: 17 Jul 2020 02:54
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/1379

Actions (login required)

View Item View Item