KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN MUSI BANYUASIN

DERI AYU, PRAMESTI (2019) KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN MUSI BANYUASIN. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text
1.pdf

Download (480kB)
[img] Text
2.pdf

Download (288kB)
[img] Text
3.pdf

Download (10kB)

Abstract

Laporan tugas akhir ini dibuat dengan judul “Kualitas Pelayanan Publik Terhadap Kepuasan Masyarakat Pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Musi Banyuasin”. Peneliti ini menggunakan penilitian deskriptif kualitatif. Kualitas Pelayanan Publik pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Musi Banyuasin diukur menggunakan 5 dimensi kualitas pelayanan publik yaitu tangible (bukti fisik), reliability (keandalan), responsivenes (daya tanggap), assurance (jaminan), dan empathy (empaty). Kemudian metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumenter pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Musi Banyuasin.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mrs Octaviana T
Date Deposited: 11 Nov 2019 03:54
Last Modified: 11 Nov 2019 03:54
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/198

Actions (login required)

View Item View Item