SISTEM INFORMASI WEBSITE BERITA DESA PADA DESA PANCA DESA

Pratama, Willy Martin (2022) SISTEM INFORMASI WEBSITE BERITA DESA PADA DESA PANCA DESA. Diploma thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (Bab 0)
Bab 0.pdf

Download (971kB)
[img] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (537kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (466kB)
[img] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB)
[img] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (436kB)
[img] Text (Turnitin)
Turnitin.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Kemajuan teknologi sekarang memiliki manfaat yang sangat signifikan dalam kehidupan saat ini. Penelitian ini melatar belakangi beberapa hal yang ada di Panca Desa. Permasalahan berupa belum adanya sistem yang membantu dalam mengumpulkan informasi terutama dalam bentuk portal berita di desa, dan biasanya sebuah kabar berita atau sebuah informasi mengenai desa didapatkan pada saat ada kegiatan desa ataupun dari mulut kemulut, dan ini mendasari dua permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini. Permasalahan penelitian yaitu, bagaimana membuat sistem informasi website berita desa yang baik dan mudah digunakan dan apa saja manfaat yang bisa didapat setelah membuat dan menggunakan sistem tersebut. Jadi penelitian ini bertujuan untuk membangun (1) sistem informasi website berita desa pada Panca Desa yang disediakan untuk memberikan informasi sehingga bisa diakses melalui internet, (2) Bagaimana merancang sistem informasi berbasis web pada Panca Desa agar dapat diakses oleh siapa pun dan dimana saja, (3) website berita desa agar mendapatkan akses informasi yang cepat dan akurat. Dalam penelitian ini menggunakan metode Prototype dan metode pengumpulan datanya adalah observasi dan wawancara. Dari penelitian yang ada, ditemukan apa saja yang perlu dibuat dan di sesuaikan dengan kebutuhan pengguna website berita, yaitu masyarakat desa panca desa. Dari penelitian ini diharapkan bagaimana menggambarkan sebuah website berita di bangun dan saran pengembangan website berdasarkan penelitian yang telah dilakukan. Kata Kunci : Teknologi, Sistem Informasi, Website, Portal Berita, Panca Desa

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Mr Irfan Irfan
Date Deposited: 16 Nov 2022 04:57
Last Modified: 16 Nov 2022 04:57
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/7012

Actions (login required)

View Item View Item