PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN SPIRITUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN UMKM (STUDI KASUS PEMPEK SENTOSA PALEMBANG)

Comaria, Ya Rizki (2024) PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN SPIRITUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN UMKM (STUDI KASUS PEMPEK SENTOSA PALEMBANG). Other thesis, Universitas Bina Darma.

[img] Text (BAB 0)
0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (1)
1.pdf

Download (686kB)
[img] Text (DP)
DP.pdf

Download (660kB)
[img] Text (PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN SPIRITUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN UMKM (STUDI KASUS PEMPEK SENTOSA PALEMBANG))
LH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text (L)
L.pdf

Download (9MB)
[img] Text (A)
A.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh simultan Intellectual Capital dan Spiritual Capital terhadap Kinerja Keuangan UMKM Pempek Sentosa Palembang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner dan wawancara dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Jumlah populasi sebanyak 100 orang yang terdiri dari pengelola dan karyawan Pempek Sentosa Palembang dan sampel sebanyak 50 orang yang dihitung menggunakan rumus Slovin. Teknik analisis data menggunakan SPSS 2.6 for Windows untuk mengevaluasi data statistik yang meliputi analisis statistik deskriptif, kualitas data, analisis asumsi klasik, dan analisis hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan hasil pengujian hipotesis, terbukti bahwa: (1) Intellectual Capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM Pempek Sentosa Palembang; (2) Spiritual Capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM Pempek Sentosa Palembang; (3) Intellectual Capital dan Spiritual Capital secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Keuangan UMKM Pempek Sentosa Palembang. Hal ini dibuktikan dengan nilai F hitung sebesar 15,726 yang lebih besar dari nilai F tabel sebesar 3,20. Artinya, semakin efektif dan efisien UMKM menerapkan dan mengelola Intellectual Capital dan Spiritual Capital, semakin meningkat pula Kinerja Keuangan UMKM Pempek Sentosa Palembang.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Intellectual Capital, Spiritual Capital, Kinerja Keuangan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Miss Marina Ina
Date Deposited: 06 Dec 2024 08:36
Last Modified: 06 Dec 2024 08:36
URI: http://repository.binadarma.ac.id/id/eprint/8606

Actions (login required)

View Item View Item